Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023
Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023
karirq.com-Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD, SMP, SMA, YBM PLN 2023 kembali dibuka untuk kamu yang saat ini membutuhkan biaya pendidikan. Beasiswa cahaya pintar dikeluarkan untuk Anda yang berdomisili di Palembang sebagai wujud komitmen kepedulian pada bidang pendidikan. Tahun 2023 ini YBM PLN UID S2JB kembali menggulirkan program beasiswa untuk siswa-siswi yang duduk di bangku SD-SMP-SMA sederajat.
Berikut informasi mengenai Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023
Prosedur dan Kriteria Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023
Prosedur Pendaftaran
- Mengisi formulir pendaftaran pada link http://bit.ly/PendaftaranBCP2023
- Melampirkan Foto Copy KTP Orang Tua
- Melampirkan Foto Copy Kartu Keluarga
- Melampirkan Foto Copy Rapor Semester Akhir
- Melampirkan Pas Foto Ukuran 4 x 6 sebanyak 3 lembar
- Melampirkan foto rumah tampak depan, samping dan dapur
- Melampirkan surat keterangan tidak mampu (diterbitkan lurah)
- Surat rekomendasi dari guru/wali kelas
- Wajib follow ig@ybmpln
- @ybmplnws2jb @gencar_ybmpln
- @rumahcahayaindonesia
- @rtnq_ybmpln @gencer_mart
Dan dilampirkan bukti follownya dengan screenshot yang dikirim di link Google form di atas
- Pendaftaran : Tanggal 11 - 30 Agustus 2023
- Home Visit : Tanggal 31 Agustus - 02 September 2023
- Pengumuman Kelulusan : Tanggal 5 September 2023
Kriteria
- Dari keluarga yang tidak mampu secara ekonomi
- Berjenjang pendidikan SD-SMP-SMA sederajat
- Berprestasi akademik dan non akademik
- Sehat jasmani dan non akademik
- Sehat jasmani dan rohani
- Satu KK (Kartu Keluarga) untuk satu pendaftar
- Tidak satu KK dengan penerima beasiswa tingkat mahasiswa pada periode berjalan
- Tidak sedang menerima beasiswa sejenis
- Komitmen dan siap mengikuti rangkaian kegiatan Beasiswa Cahaya Pintar
- Mematuhi peraturan yang telah dibuat
Narahubung
0813-7947-1655 : YBM PLN UID S2JB
0895-0212-7071 : Firda Romadhona
Demikian informasi mengenai Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023. Jangan lewatkan kesempatan baik ini.
Semoga Sukses
Posting Komentar untuk "Pendaftaran Beasiswa Cahaya Pintar Tingkat SD SMP SMA YBM PLN 2023"