Lowongan Kerja PT Petrosea Tbk 2022 Minimal SMA/Sederajat
karirq.com-PT Petrosea tbk saat ini menerima lowongan kerja periode pendaftaran Mei - Juni 2022 untuk pendidikan minimal SMA/Sederajat pada 8 pilihan posisi dengan talenta dan motivasi tinggi serta kemampuan/keterampilan yang baik untuk mendukung kegiatan perusahaan di Site Gosowang Halmera Utara.
Tentang Perusahaan
PT. Petrosea Tbk, merupakan perusahaan multi disipliner dibidang pertambangan, infrastruktur, minyak dan gas bumi yang telah berpengalaman luas di Indonesia, kini telah menjadi salah satu mitra kerja PT Nusa Halmahera Mineral di tambang emas Gosowang.
Lowongan Kerja PT Petrosea Tbk 2022
Tradesman Level 1,2 dan 3
AUTO ELECTRICIAN
- Mampu melakukan perawatan dan perbaikan kelistrikan unit alat0alat berat seperti Excavator, Dump Truck, Grader, Dozer, dan Light Truck
- Familiar dengan merk-merk unit alat berat yang biasa digunakan di tambang
MEKANIK
- Mampu melakukan perawatan dan perbaikan unit alat-alat berat dan memahami KPI perawatan dan turunannya sebagai faktor kunci dalam pemeliharaan dan perbaikan unit alat-alat berat
- Diutamakan agi yang memiliki sertifikat BMC dan sertifikat keterampilan sejenis
SERVICEMAN
- Mampu melakukan service pada unit-unit alat berat seperti Excavator, Dump Truck, Grader, Dozer, dan Light Truck.
- Memiliki pemahaman dasar terkait dengan perawatan/perbaikan unit alat-alat berat
TYREMAN
- Mampu melakukan perbaikan dan perawatan Ban/Tyre unit alat-alat berat
- Memiliki SIM B2, SIO Forklift/Loader yang masih aktif menjadi nilai lebih
MACHINIST
- Mampu dan terampil dalam menggunakan alat Line Boring Machine, Lathe Machine, dan Milling Machine untuk Machinist
- Memiliki pengalaman di Industri pertambangan menjadi nilai lebih
WELDER
- Mampu mengoperasikan berbagai macam alat-alat dan metode pengelasan
- Memiliki sertifikat aktif aktif yang dikeluarkan oleh BNSP atau Minerba (diutamakan 6G)
LIFTING OPERATOR
- Mampu mengoperasikan unit Crane yang disertai dengan SIO Crane yang masih aktif.
- Memiliki kemampuan untuk melakukan pemeriksaan dan pengamatan terhadap kemampuan kerja alat-alat lifting
RIGGER
- Mampu dan terampil dalam menentukan material tali, alat bantu angkat dan cara-cara pengikatan yang sesuai dengan beban yang akan diangkat
- Memiliki sertifikasi Juru Ikat/Ringger yang masih aktif
Kualifikasi Umum
- Pendidikan minimal SMA atau Sederajat
- Pengalaman kerja minimum 3 tahun dalam pekerjaan perawatan alat-alat berat (Excafator, Dump Truck, Grader, Dozer, Light Truck, dll)
- Mampu memahami dan menerapkan prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja serta Lingkungan (K3L), Sehat jasmani dan rohani, memiliki prilaku yang baik, serta dapat bekerjasama dengan rekan kerja dan atasan, dan lulus seleksi sesuai posisi yang dilamar
Cara Pendaftaran
- Kirimkan Curriculum Vitae (CV) dan surat lamaran lengkap dengan mengisi Google Form melaui scan barcode dibawah ini (menggunakan aplikasi QR code scanner atau Google Lens) pada perangkat Android/iOS.
- Tidak menerima surat lamaran dalam bentuk berkas (hard copy)
- Lamaran yang masuk tidak bisa diambil kembali dan menjadi arsip perusahaan
Catatan
- Diutamakan domisili Provinsi Maluku Utara (dibuktikan dengan e-KTP)
- Hanya pelamar yang memenuhi persyaratan yang akan menjalani proses lebih lanjut
- Pelamar yang terpilih untuk menjalani proses lebih lanjut akan dihubungi melalui nomor telepon
- Pelamar tidak dipungut biaya apapun dalam proses perekrutan tenaga kerja ini.
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja PT Petrosea Tbk 2022 Minimal SMA/Sederajat"